Membuat kue apem yang empuk dan enak

Kue apem makanan yang kebanyakan disukai oleh semua orang, mari kita belajar membuatnuya.
terlebih dahulu kita siapkan bahan - bahannya

Bahan:

  • 1/2 kg Gula aren
  • 2 Gelas Santan Matang
  • 1/2 sdt Garam
  • 1/2 kg Terigu
  • 1 Sdm Pernipan
  • Kismis, Kenari, Nangka (ditabur)

Nah jika bahan sudah disiapkan kita tinggal membuatnya menjadi kue apem yang enak dan empuk :D

Berikut ini cara memebuatnya :
  1. Gula merah + santan direbus dan di saring ditambahkan kayu manis untuk aroma lalu didinginkan
  2. Setelah dingin masukkan fernipam di aduk sampai rata, lalu tambahkan terigu sedikit demi sedikit sampai habis kurang lebih 30 menit
  3. Siap untuk di cetak / panggang
  4. Di atasnya ditambahkan kumis / kenari / nangka

Nah kue apem siap di sajikan. 
Selamat mencoba ya sis :D

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Membuat kue apem yang empuk dan enak"

Post a Comment