Resep Membuat Minuman Segar Es Delima - Es merupakan jenis minuman segar yang banyak di gemari orang, lama tak jumpa dan berbagi resep kepada Anda , kali ini adresep akan berbagi resep minuman segar yang enak.
Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
200 gram bengkuang, dikupas, dipotong dadu ukuran 1/2 cm
1/4 sendok teh pewarna merah
100 gram tepung kanji
air untuk merebus
250 gram nata de coco, ditiriskan
250 gram cincau hitam, dipotong kotak 1 cm
500 gram es serut
250 ml sirop rasa cocopandan, siap pakai
3 sendok makan susu kental manis
Cara membuat:
- Campur bengkuang dan pewarna merah. Aduk rata.
- Lumuri bengkuang dengan tepung kanji hingga rata dan bengkuang tertutuo tepung. Masukkan ke dalam kulkas 20 menit agar tepung melekat.
- Rebus dalam air mendidih sampai terapung. Angkat. Siram dengan air dingin. Tiriskan.
- Tata merah delima, nata de coco, dan cincau hitam dalam gelas. Tambahkan es serut, sirop coco pandan, dan susu kental manis.
Resep Minuman Segar Sederhana Yang PraktisResep Membuat Minuman Segar Es Air Mata Pengantin19 Aneka Kumpulan Resep Cara Membuat Minuman SegarCara Membuat Minuman Segar Dengan JerukResep minuman segarResep Membuat Minuman Segar Soda Es Lemon TeaResep Membuat Minuman Sinom Segar Khas SurabayaResep Cara Membuat Minuman Es Nangka Selasih Yang Sangat Segar Dan WangiResep Membuat Minuman Segar Es Tambring Yang NikmatResep Membuat Minuman Segar Infused Water
0 Response to "Resep Membuat Minuman Segar Es Delima "
Post a Comment